_DUKUNGAN ORGANISASI MAUNG GARUDA NUSANTARA DPP KEPADA PLT BUPATI KABUPATEN BEKASI_
Mediaistana.com -Jawa Barat -Bekasi, 20 Januari 2026.MAUNG GARUDA NUSANTARA, dengan motto “Aspiratif, Investigatif, dan Solutif”,
Dengan ini menyatakan dukungan penuh kepada Bapak dr. ASEP SURYA ATMAJA sebagai PLT Bupati Kabupaten Bekasi.
Kami percaya bahwa Bapak dr. ASEP SURYA ATMAJA memiliki kemampuan dan integritas yang diperlukan untuk memimpin Kabupaten Bekasi dengan baik dan amanah, serta menjalankan pemerintahan yang transparan dan akuntabel.
Kami siap membantu dan mendukung Bapak dr. ASEP SURYA ATMAJA dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya sebagai PLT Bupati Kabupaten Bekasi, dengan:
– Mendengarkan aspirasi masyarakat Bekasi (Aspiratif)
– Melakukan investigasi atas permasalahan yang dihadapi Kabupaten Bekasi (Investigatif)
– Mencari solusi yang tepat untuk kemajuan Kabupaten Bekasi (Solutif)
Kami percaya bahwa dengan dukungan bersama, Kabupaten Bekasi dapat menjadi lebih baik menuju, Bekasi Bangkit , Maju dan Sejahtera.
Mediaistana.com

MAUNG GARUDA NUSANTARA